Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tertarik Beli Motor Suzuki Satria F150 Bekas? Cek Ini Agar Tidak Menyesal

Konten Grid - Senin, 26 Januari 2026 | 10:57 WIB
Tips Efektif Beli Motor Suzuki Satria F150 Bekas
Fariz/otomotifnet.com
Tips Efektif Beli Motor Suzuki Satria F150 Bekas

Otomotifnet.com - Bagi Anda yang mendambakan motor dengan kombinasi unik antara bodi yang compact dan performa mesin yang agresif, Suzuki Satria F150 tetap menjadi primadona di pasar motor bekas.

Meski dimensinya ramping, motor ini menyimpan tenaga buas yang membuatnya sangat mumpuni untuk menembus kemacetan lalu lintas harian.

Menariknya lagi, unit lansiran tahun 2009 kini semakin terjangkau, menjadikannya opsi menarik bagi penggemar kecepatan dengan budget terbatas.

Eksistensi Satria F150 di Indonesia memiliki sejarah panjang yang dimulai pada tahun 2004 melalui skema CBU (Completely Built Up) dari Thailand.

Generasi pertama ini memiliki keunikan tersendiri, yaitu tidak dilengkapi dengan electric starter.

Blok mesin Suzuki Satria F150
Isal/GridOto.com
Blok mesin Suzuki Satria F150

Artinya, Anda harus mengandalkan kick starter (selahan) untuk menghidupkan mesin, serupa dengan mekanisme pada Suzuki Shogun SP 125.

Secara teknis, motor legendaris ini dibekali mesin berkapasitas 147,3 cc, 4-tak, DOHC.

Di atas kertas, jantung pacu ini mampu memuntahkan tenaga hingga 16 dk dengan torsi maksimal 12,7 Nm, sebuah angka yang sangat impresif untuk motor di kelasnya.

Agar tidak menyesal setelah membawa pulang unit incaran, beberapa hal ini wajib dicek sebelum memutuskan untuk membelinya: 

Editor : Grid

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa