Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mesti Tahu, Tekanan Angin Maksimal Ban Mobil Pribadi Hanya Segini

Irsyaad W - Rabu, 24 April 2024 | 12:00 WIB
Pastikan tekanan angin sesuai dengan anjuran pabrik.
Dok. OTOMOTIF
Pastikan tekanan angin sesuai dengan anjuran pabrik.

Biasanya ada di tulang sasis pintu dengan konfigurasi muatan sedikit atau penuh dengan perbedaan psi tekanan angin yang diperlukan.

Dilansir GridOto.com, menambah tekanan angin dari spesifikasi ideal bisa saja dilakukan.

Maksimal 4 psi dari standar, kalau spesifikasi 32 psi bisa diisi sampai 36 psi.

Biasanya diperlukan jika mobil jarang dipakai atau saat dipakai perjalanan jauh supaya tidak mudah kempis, tapi konsekuensinya bantingan jadi keras.

Baca Juga: Perlu Tahu, Segini Tekanan Angin Ban Mobil Ideal Biar Nyaman dan Aman

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa